POLRES KARAWANG – Salah satu pertokoan Indomart diDusun krajan Desa Majalaya Rt 004 Rw 002 Desa Majalaya menjadi lokasi sambang anggota Bhabinkamtibmas Desa Majalaya Polres Karawang Aiptu Sobana, hal tersebut dilakukannya pada Selasa Pagi, Selasa (21/1).
Sambang kepada Karyawan Toko INDO MART dusun Krajan II Rt 004 Rw 002 Desa Majalaya tersebut dilakukan guna memonitor perkembangan situasi kamtibmas ditoko tersebut.
Bhabinkamtibmas menghimbau agar hati hati dan waspada antisipasi 3C ( Curas, Curat dan Curanmor ) CCTV toko agar tetap diaktifkan terus selama 1 x 24 jam untuk memantau situasi dan kondisi dan gerak gerik orang orang baik konsumen/pembeli. ujar Aiptu Sobana.