POLRES KARAWANG – Kegiatan QR 3205 A Polsek Jatisari Polres Karawang Polda Jabar yang di awaki Aiptu Panijo, Bripka Joko p dan Brigpol Akhmad pada hari Rabu tanggal 28 Mei 2020 Melaksanakan patroli dialogis dan antisipasi 3C diwilayah hukum Polsek Jatisari.
Aiptu Panijo melaksanakan kegiatan beserta Bripka Joko p dan Brigpol Akhmad, dengan melakukan Jl. Raya Pantura jatisari – cikalong-subang hingga kelokasi vital lainnya seperti SPBU.
Patroli juga dilakukan dengan memberikan himbauan kepada petugas SPBU desa jatisari Kab. Karawang
Aiptu Panijo mengatakan kegiatan dilakukan untuk menekan terjadinya Gukamtibmas sehingga warga masyarakat merasa senang dan aman dengan kehadiran Polisi yang telah mengayomi, melayani dan sekaligus menjadi pelindung Masyarakat.
Diharapkan masyarakat ikut menjaga Kamtibmas serta ikut menjaga pencegahan Virus Corona (Covid 19) dengan cara selalu menjaga kebersihan lingkungan, sering mencuci tangan dengan sabun, menjaga jarak serta selalu memakai masker karena ” Keberhasilan Cegah Corona (Covid-19) Itu Ada Di Masyarakat Dan Kesadaran Dari Masyarakat Itu Sendiri “. ujar Aiptu Panijo