Apel Serah Terima Penjagaan Polsek Ciampel

Apel Serah Terima Penjagaan Polsek Ciampel

342d63a5-fc3e-4af3-9d50-d3bf9b485d79

Dok.Foto/Humas Polres Karawang

POLRES KARAWANG – Pada hari Selasa tanggal 9 juni 2020, Jam 08.00 Wib, telah di laksanakan Serah terima Penjagaan Polsek Ciampel Polres Karawang Polda Jabar, dari petugas jaga lama ke petugas jaga baru, di Pimpin oleh Kapolsek Ciampel IPTU ARIEF. BASTOMY, SIK melalui kanit Provost Polsek Ciampel.

Dalam kegiatan serah terima penjagaan mako polsek Ciampel yang mana untuk membiasakan supaya memupuk rasa kedisiplinan anggota Polsek  Ciampel dan untuk mengecek kelengkapan anggota, dan kelengkapan barang2 infentaris yang ada, serta untuk mengecek jumlah tahanan bila ada  tahanan.gota, serta kedisiplinan anggota dalam menjalankan tugas serta menghadapi situasi penyebaran virus corona (Covid -19).

“kegiatan serah terima penjagaan dari petugas jaga lama ke kepetugas jaga baru berjalan lancar dan kondusif, laksanakan tugas dengan optimal baik pelaksanaan tugas dimako Polsek maupun diluar mako polsek, ujar Kanit Provost.

 

HUMAS POLRES KARAWANG