Karawang, jabar – Kapolsek Pedes Polres Karawang Akp Bambang Sumitro, beserta personil lakukan sambang ditengah masyarakat. Senin tanggal 19 Juni 2023.
Memberikan himbauan kepada masyarakat agar melaporkan bila ada yang berangkat ke luar negri atau menjadi TKI atau TKW, masyarakat agar mewaspadai adanya tindak pidana perdagangan orang.
” Kita harus menjaga lingkungan untuk aman tidak hanya mengandalkan kepolisian kita harus kerja sama untuk menjaga keamanan lingkungan tempat tinggal warga masyarakat, ujarnya.
“Agar masyarakat meningkatkan Kamtibmas dan pengawasan terhadap lingkungan sekitar, tetap aktif jaga kamtibmas dalam rangka antisipasi kejahtan 3C curat, curas, dan curanmor.
Polres karawang_Akbp Wirdihanto Hadicaksono