Aiptu Zaenal.M Berikan Himbauan Kepada Anak Muda

Aiptu Zaenal.M Berikan Himbauan Kepada Anak Muda

IMG-20230629-WA0011

Dok.Foto/Humas Polres Karawang

 

Karawang, Jabar – Giat Bhabinkamtibmas Polsek Tempuran Polres Karawang Polda Jabar Aiptu Zaenal Mutaqien memberikan himbauan kepada anak muda yang sedang nongkrong diwilayah Kec. Tempuran. Rabu (28/6/2023).

Kegiatan Bhabinkamtibmas Polsek Tempuran tersebut memberikan himbauan kepada anak muda yang sedang nongkrong di Dusun Banir Desa Purwajaya Kecamatan Tempuran Kabupaten Karawang dalam rangka Antisipasi C3, tawuran, balap liar, kenakalan remaja dan gangguan kamtibmas lainnya.

Dalam giatnya Aiptu Zaenal .M memberikan himbauan kepada para anak muda yang sedang nongkrong untuk segera melapor pada pihak kepolisian apabila terjadi gangguan kamtibmas, para Anak Muda tidak menkosumsi minuman keras atau obat terlarang, dan dirinya pun mensosialisasi nomor layanan Kepolisian bebas Pulsa 110 untuk pengaduan dan memerlukan bantuan Polisi.

Polres Karawang_AKBP Wirdhanto Hadicaksono

HUMAS POLRES KARAWANG

Scroll to Top